Batalkah Wudhu Tersentuh/Menyentuh Alat Kelamin?

Konsultasi Agama Bersama KH. Luthfi Bashori

Bacaan Lainnya

PENANYA :

Assalamu Alaikum wr wb
Maaf kiyai,…kalau disentuh alat kelamin dengan tdk disengaja apakah batal wuduh kiyai,…..๐Ÿ˜‡๐Ÿ™

JAWABAN :

SENGAJA / TIDAK SENGAJA JIKA TELAPAK TANGAN BERSENTUHAN DENGAN ALAT KEMALUAN (DEPAN/BELAKANG) MAKA MEMBATALKAN WUDHU:

Rasulullah SAW bersabda:

ู…ูŽู†ู’ ู…ูŽุณู‘ูŽ ููŽุฑู’ุฌูŽู‡ู ููŽู„ู’ูŠูŽุชูŽูˆูŽุถู‘ูŽุฃู’

โ€œBarangsiapa menyentuh farji (kemaluan/anus) maka dia harus berwudhuโ€™โ€.
(HR. Tirmidzi)

Kalimat โ€œharus berwudhuโ€™โ€ mengindikasikan bahwa wudhunya seseorang yang menyentuh kelaminnya sendiri adalah batal. Jika tidak batal, tidak mungkin Nabi SAW memerintah seseorang yang menyentuh kelaminnya untuk berwudhuโ€™.

Rasulullah Saw bersabda:

ุฅุฐูŽุง ุฃูŽูู’ุถูŽู‰ ุฃูŽุญูŽุฏููƒูู…ู’ ุจููŠูŽุฏูู‡ู ุฅู„ูŽู‰ ููŽุฑู’ุฌูู‡ู ูˆูŽู„ูŽูŠู’ุณูŽ ุจูŽูŠู’ู†ูŽู‡ูู…ูŽุง ุณูุชู’ุฑูŒ ูˆูŽู„ูŽุง ุญูุฌูŽุงุจูŒ ููŽู„ู’ูŠูŽุชูŽูˆูŽุถู‘ูŽุฃู’

โ€œApabila salah seorang dari kalian menyentuh kemaluannya dengan telapak tangannya, dan tidak ada penghalang (semisal kain) antara kemaluan dan telapak tangannya maka ia harus berwudhuโ€™โ€.
(HR. Ibnu Hibban)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *